Selasa, 24 Mei 2016

Gigih: Endurance



Bahasa Inggris memiliki kata cantik Endurance, sebuah kata yang menggabungkan kekuatan(strength) fisik dan mental. Sebuah modal penting dalam pencapaian tujuan atau pun sukses.

Berikut ini definisi endurance menurut miriam webster:
: the ability to do something difficult for a long time
Kemampuaan melakukan sesuatu yang sulit dalam jangka waktu yang panjang
    • : the ability to deal with pain or suffering that continues for a long time
    • Kemampuan untuk berurusan dengan sakit atau penderitan yang terus menerus dalam jangka waktu yang lama
    • : the quality of continuing for a long time
    • Kualitas yang berkelanjutan untuk jangka waktu lama












Kata kunci nya ketahanan fisik dan mental dan waktu yang lama. Endurance menuntut ketahanan fisik, karena harus mengerahkan kekuatan fisik dalam jangka waktu yang relatif lama. Ketahanan mental untuk terus berkeyakinan tentang pencapaian tujuan mesti berlangsung dalam waktu yang lama.

Berikut ini tips membangun endurance:



Bagaimana dengan anda?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Buku ini aku pinjam

Buku yang kita baca tidak sama, Lalu bagaimana bisa merasakan haru biru yang sama [1/8 17.10] Umi Sman Cepu: Njaluk dicritani leh [1/...